Pengemis

Fiksi, Puisi

Pengemis

Pengemis jalanan

Di setiap jalan dan lampu stoppan

Kalian bertaburan dan berceceran

Berkhiasan busana rombengan

Berjalan menghampiri setiap orang

Meminta uang peseran

Demi melangsungkan kehidupan

Kalian tak kenal lelah

Dan rela berpanas-panasan

Hidup dijalanan engkau jadikan tantangan

Mengemis engkau jadikan pekerjaan

Kolong jembatan engkau jadi4kan perumahan

Yang beralaskan kardus-kadus dan

Berselimutkan koran-koran


Tinggalkan Balasan