Senja Cinta

Fiksi, Puisi

Terbitnya cinta seperti matahari…

Memberi warna, rasa, cahaya dan semangat.

Menelusuri tiap aliran darah, dan berhenti d titik keberadaannya.

Kadang diri tertipu dari mana muncul perasaan seperti itu.

Hari ini ku berkata iya. Tapi besok tidak.

Setiap hari akan ada senja, dimana kita harus merelakan perpisahan.

Berjalan sendirian dalam kegelapan.

Belajar mencari sendiri cahaya yang kitaa inginkan.

Bagai orang buta yg bejalan.

Yang melihat sekelilingnya dengan hati.

Dan saat senja datang lagi.

Aku ingin menjadi cahaya yang di cari..

 


Tinggalkan Balasan